Senin, 21 Januari 2013

KISI-KISI SOAL LKS NETWORKING SUPPORT TINGKAT KOTA BATAM 2013


KISI-KISI LKS NETWORKING SUPPORT TINGKAT KOTA BATAM 2013

PERUBAHAN LKS DARI TAHUN SEBELUMNYA ADALAH PESERTA TIDAK LAGI MELAKUKAN BONGKAR PASANG PC SERVER DIKARENAKAN MENGACU KEPADA LKS TINGKAT PROVINSI TAHUN 2012. 

ADAPUN TOPOLOGI YANG TELAH DISEPAKATI ADALAH SEPERTI DIBAWAH INI :




                                                                              


KONFIGURASI SERVER MELIPUTI :
ü  INTERNET CONNECTION
ü  DHCP SERVER
ü  NTP SERVER
ü  VPN
ü  PROXY SERVER (MANAJEMEN BANDWIDTH)
ü  FIREWAL
ü  DNS SERVER
ü  HTTP SERVER
ü  MAIL SERVER
ü  WEB MAIL  SERVER (PEMBATASAN QUOTA DIREKTORY PENYIMPANAN)
ü  FTP SERVER

KONFIGURASI AKSES POINT  DAN LAPTOP MELIPUTI :
SSID DITENTUKAN OLEH PANITIA/JURI, DAN DI HIDE
LAPTOP DIBAWA DENGAN HARDDISK KOSONG (TANPA OS)
PANITIAN MENYEDIAKAN OS WINDOWS 7 UNTUK DI INSTALL KE LAPTOP TERSEBUT
MEMBAWA DRIVER WLAN UNTUK LAPTOP

PESERTA DIBERIKAN WAKTU SELAMA 7 JAM UNTUK MENYELESAIKAN PERMINTAAN SOAL, DAN TIDAK TERTUTUP KEMUNGKINAN PESERTA BISA MENYELESAIKAN DALAM WAKTU KURANG DARI WAKTU YANG DISEDIAKAN.

Tidak ada komentar: